Kawan Lama Sejahtera Terus Lebarkan Sayapnya
August 5, 2017
Otolibs.com – Kawan Lama Sejahtera yakni perusahaan penyedia peralatan industri dan rumahan yang mempunyai jaringan penjualan Ace Hardware Indonesiaanggap penting konsumen otomotif.
Hal ini telah diungkapkan Marvin Tarigan Promotion & Advertising Manager Kawan Lama ketika ditemui di Living World Alam Sutera, Serpong.
“Saat ini kami memang sangat berkonsentrasi untuk memenuhi kebutuhan pelanggan yang memang mencari produk yang berhubungan dengan otomotif,” Jelasnya.
Produk yang disediakan di ACE sudah terbilang sangatlah banyak, mulai dari perlengkapan eksterior, interior sampai yang berhubungan dengan mesin seperti oli dan masih banyak yang lainnya.
“Untuk itu kami akan terus mengembangkan dan mengisi tambahan barang-barang yang berhubungan dengan otomotif baik untuk mobil dan motor,” ujar Marvin.
POST YOUR COMMENTS